Kesatuan Pelaut Indonesia (KPI) mendesak pemerintah Indonesia segera mengambil tindakan.
Pembajak Somalia (AP Photo/ Arabian Navy) |
"Dalam waktu seminggu, bila pemerintah tak bisa membebaskan 20 pelaut Indonesia yang berada di kapal itu, maka kita akan berdemo di Istana bersama ribuan pelaut," tegasnya."Dari 20 kru termasuk nahkoda, 12 ABK mengalami sakit, dan satu di antaranya dalam kondisi kritis," jelasnya.
Kapal milik PT Samudra Indonesia, Sinar Kudus, dibajak 50 perompak Somalia sejak 16 Maret 2011. Kapal itu dihadang di sekitar 320 mil timur laut Pulau Socotra dan hingga kini belum jelas nasibnya. Kapal Indonesia itu kemudian digunakan para pembajak menyerang kapal Liberia. Aksi bajak laut itu gagal setelah adu tembak dengan petugas keamanan setempat.
Jika dilihat dari kacamata asuransi bahwa nilai kapal dan nilai kargo nikel mempunyai nilai yang sangat besar sekali dan bagaimana tentang nasib ABK warga negara Indonesia nah itu yang menjadi permasalahan utama.
Nah itu berita yang diperoleh dari vivanews.com semoga seluruh warga Negara Indonesia dalam keadaan selamat dalam insiden itu. Bagaimana menurut anda apa yang harus dilakukan Negara Indonesia ? Sampaikan tanggapan anda ! atas perhatian dan tanggapan anda diucapkan terima kasih.
6 komentar:
emang sih menurutku harus dibebasin tu anak buah kapalnya
ayo tni maju !
salam sahabat
masih terasa asing mas bagi saya dan kemungkinan keadaan akan membaik jika memang antisipasinya bisa diandalakan dengan baik maaf telat ya mas
ohh ini ya yang ada di berita tadi saya lihat, memang di somalia gg hanya ikan hiu yang ganas ternyata para perompak pun juga gitu .. seharusnya ada kapal tempur disana untuk menjaganya, bukannya dulu AS sering patroli disana tp kok masih ada perompak ya???
@ volverhank : betul sob
@ Dhana/戴安娜 : betul tepat banget
@ Hori Revens : semoga bisa dijaga bersama-sama negara yang berkepentingan
Posting Komentar